A.Stop Clear Serum. Rekomendasi Serum Korea Untuk Kulit Berjerawat.

By widia kusuma dewi - May 19, 2020

Kulit berjerawat memang ga mudah bisa dihilangkan. Beberapa faktor pencetus jerawat adalah hormon, stres, perubahan cuaca, makanan, polusi lingkungan, kurangnya kebersihan kulit, dan salah menggunakan produk. Salah satu pencetus itu mungkin yang aku alami. Untuk kalian ketahui merawat kulit berjerawat memang tergantung pencetusnya ya. Misalnya kita perlu banget rajin membersihkan wajah, perawatan kulit yang benar dan dibarengi dengan makan makanan yang sehat. Beberapa waktu lalu aku mencoba serum dari Korea yang aku dapat dari Hicharis. Karena aku sedang jerawatan di wajah yang bikin penampilan ga oke, jadi tanpa ba bi bu aku pakai serum ini selama kurang lebih 1 minggu. 

A.Stop Clear Serum
Sebum Control, Anti Commercial Effect, Anti Inflammatory Effect

Packaging


Kemasan serum ini berupa botol yang aplikatornya adalah pipet kaca bening yang ukurannya lumayan panjang. Botolnya berwarna dominan putih dan ada warna hijau mungkin sebagai tanda kalau dia khusus acne gitu ya. Semua keterangan produknya menggunakan huruf Korea. 

Teksture and Scent 

Teksture serum ini berupa cairan berwarna bening agak kekuningan. Saat di apply di kulit, serumnya cepat meresap dan agak licin, ada sensasi dinginnya. Tapi ngga lengket kok, aku suka sama serumnya. 

Wanginya saat aku ciumin dari botolnya seperti wangi sabun yang soft banget. Tapi saat dipakai sama sekali ga ada bau-bau wangi atau aneh. 

Ingredients

Water, Propylene Glycol, Rubus Coreanus Root Extract, Glycerin, Butylene Glycol, 1,2-Hexanediol, C12-14 Pareth-12, Aloe Arborescens Leaf Extract, Arginine, Acrylates/C10-30 Alkyl Acrylate Crosspolymer, Betaine, Vitis Vinifera (Grape) Fruit Extract, Prunus Persica (Peach) Fruit Extract, Malus Domestica Fruit Extract, Ananas Sativus (Pineapple) Fruit Extract, Actinidia, Chinensis (Kiwi) Fruit Extract, Fragaria Vesca (Strawberry) Fruit Extract, Xanthan Gum, Disodium EDTA, Enantia Chlorantha Bark Extract, Citrus Aurantium Bergamia (Bergamot) Fruit Oil, Salicylic Acid, Citric Acid, Lactic Acid, Glycolic Acid, Bambusa Vulgaris Leaf/Stem Extract, Oleanolic Acid, Salix Alba (Willow) Bark Extract, Ethylhexylglycerin · 

Kalian bisa cek komposisi produknya di atas yaa. Jadi untuk kalian yang alergi kalian bisa hindari atau coba dulu produknya. Tapi untuk produk Korea setauku aman-aman aja untuk semua tipe kulit. 

Functions

Sesuai dengan judulnya serum ini berguna untuk merawat kulit yang sedang berjerawat. Memperbaiki kulit berjerawat, membersihkan kulit mati, melembabkan dan menghidrasi kulit. 

How to Use

Menggunakan serum ini saat kulit sudah bersih dan aku pakai setelah menggunakan essence. Kalau malam aku pakai serum ini ga pakai skincare lainnya. Jadi setelah membersihkan wajah aku pakai toner, essence dan lanjut serum trus bobo deh.


Review


Setelah aku menggunakan serum ini berbarengan dengan skincare lainnya selama kurang lebih 1 minggu, aku suka banget sama tekstur dan saat aku barengin menggunkan makeup. Jerawat jadi mengempes dan tekstur kulit lembut. Kulit jadi kenyal dan saat makeupan ga ada crack atau kusam sedikitpun. Next aku berharap bekas jerawatnya juga memudar. 

Buy Here !

Buat kalian yang pengen cobain serum ini kalian bisa beli di  :


Keuntungan kalian belanja disini adalah review dari trusted blogger dan vlogger seluruh dunia, beberapa produknya local shipping (pengiriman lokal) yang memungkinkan produk cepat sampai dan harga pengiriman lebih murah, dan yang pasti diskon yang diberikan ga tanggung-tanggung. 

Price : Rp 352.000 

  • Share:

You Might Also Like

16 komentar

  1. Kak kayaknya bikin cerah juga ya akhir akhir ini wajahmu emang cerahan lo aku liat

    ReplyDelete
  2. harga nya lumayan ya kak, tapi kalo hasilnya bagus yaa worth banget, dari kemarenan inj sliweran di beranda IG..

    ReplyDelete
  3. Kayanya bagus juga buat mengurangi bekas jerawat dan mencerahkan ya? Jadi pengen juga nyoba

    ReplyDelete
  4. Kira-kira efeknya sama nggak ya kalo untuk cowok? Sepertinya cocok buat adikku

    ReplyDelete
  5. Aku udah cobain ini dan suka banget. Bikin jerawat aku cepet kempes dan keringnya 😍

    ReplyDelete
  6. aku salfok banget sama kak widia, cantik bangeeeet huuuu.

    ReplyDelete
  7. Harganya sesuai lah ya sm hasil, boleh lah dimasukin wishlist hehe😍

    ReplyDelete
  8. Baru kali ini denger brand A.stop, apa aku yg kudet yaa, packagingnya berasa kek liat obat syrup, apa karena kebetulankakak pake seragam juga wkwkwk

    ReplyDelete
  9. wahh baru pertama bih denger brand ini , ternyata fungsinya untuk wajah yg memilki keluhan acne

    ReplyDelete
  10. Jujur pengen review juga tapi harga nya agak lumayan jugak, mgkn nabung dulu nih

    ReplyDelete
  11. Aku pengen nyobaaa,, kebetulan ada kerawat gengges diwajah aku huhuu

    ReplyDelete
  12. menarikk banget tapi harganya mayan juga yak...

    ReplyDelete
  13. Aku udah baca beberapa review bagus produk ini, jadi ga sabar mau cobain juga!

    ReplyDelete
  14. Gak jeawatan sih tapi worth lah diinfo ke temen - temen nih

    ReplyDelete
  15. kyknya cocok ya dipake sama yg a.stop clear toner, jd pingin coba dehh

    ReplyDelete

Hai,, komentar yang masuk tidak di filter kok. Harap komentar tanpa menyinggung SARA ya. komentar promosi akan dihapus. thanksss